Rabu, 16 Januari 2013

pengalaman bertemu pedagang gaharu

Alhamdulillah perjalanan saya ke jakarta dan bogor saat ini , banyak sekali manfaat yang di dapat, baik itu berupa pertemanan atau pengalaman jual gaharu. ternyata menjual gaharu tidak semudah dan semulus yang di bayangkan , banyak jalan dan liku yang harus di lewati, dan itu semua adalah dicapai dengan langsung terjun di lapangan, sehingga kita akan tahu tipe orang maupun selera mereka akan gaharu. kadang kadang seorang buyer di kasih barang bagus nggak mau maunya yang jelek
 baru baru ini kita bertemu dengan pedangan gaharu no 2 di riau , orangnya  asiik, ramah dan banyak koleksi gaharunya, makasih banyak ilmunya 

2 komentar:

  1. ceritanya kok cuma segitu... kurang asyik. klo bisa lebih detail dong...

    BalasHapus
    Balasan
    1. kalau ,mau detil datang aja Mas Moralezcue ke rumah nanti tak ceritakan semua

      Hapus